Home  /  Berita  /  GoNews Group

Erupsi Gunung Sinabung Kembali dengan Ketinggian 5 Km

Erupsi Gunung Sinabung Kembali dengan Ketinggian 5 Km
Senin, 19 Februari 2018 09:46 WIB
Penulis: Edy Sofyan

KARO - Aktivitas Gunung Sinabung kembali meningkat sekira pukul 08:55 wib pagi ini Senin (19/2/2018) dengan posisi 4,9 km ke arah Selatan ketinggian 5 km.

Dengan posisi erupsi pagi ini menurut data diterima adalah erupsi terbesar dalam sejarah semenjak terjadi.

Dari pantauan GoSumut di tengah tengah kota Berastagi, untuk menyaksikan peristiwa alam ini berhamburan ke luar rumah. Untuk sementara berita ini di terbitkan tidak ada korban jiwa.

Dan informasi dari warga sigaranggarang dan Naman mengatakan warga yang sempat beraktifitas ke ladang terpaksa kembali pulang ke rumah masing-masing. Dan kota Berastagi sekitarnya terkena imbas abu sinabung.

Editor:wen
Kategori:GoNews Group, Peristiwa
wwwwwwhttps://green.radenintan.ac.id/max/https://bkpsdm.tanahlautkab.go.id/galaxy/https://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/