Home  /  Berita  /  Olahraga

Berangkat ke Bali Ikuti Piala Presiden 2018, Coach Jafri Sastra Boyong 25 Pemain PSPS Riau

Berangkat ke Bali Ikuti Piala Presiden 2018, <i>Coach</i> Jafri Sastra Boyong 25 Pemain PSPS Riau
Coach Jafri Sastra saat melatih para pemain PSPS Riau (foto: pspsriauofficial)
Rabu, 17 Januari 2018 11:20 WIB
Penulis: Barkah Nurdiansyah
PEKANBARU - Menghadapi Piala Presiden 2018, coach Jafri Sastra memboyong puluhan pemain PSPS Riau untuk mengikuti babak penyisihan Grup D bersama Persija, Bali United dan Borneo FC.

Dari beberapa hari latihan strategi bertahan dan menyerang, coachberdarah minangkabau itu akhirnya memastikan untuk membawa 25 pemain yang saat ini masih dalam proses seleksi untuk menjadi punggawa PSPS Riau di Liga 2 Indonesia musim ini.Berikut daftar 25 pemain skuad PSPS Riau yang diboyong coachJafri Sastra untuk bertarung di ajang Piala Presiden 2018:Penjaga gawang:1. Jandia Eka Putra.2. Ismail Hanafi.3. Ivan Fadhilah.Pemain belakang:1. M Aliyah Alfuad.2. Dendi Sembiring.3. Ponda Dwi Saputra.4. Syaiful Anwar.5. Syaiful Ramadhan.6. Wahyu Kristanto.7. M Mukhlis.Pemain tengah:1. Ichsan Pratama.2. Tegar Pangestu.3. Erianto.4. Ilham Fathoni.5. Frengky Kogoya.6. Defri Riski.7. Firman Septian.8. Victor Pae.9. M Yoga Pratama.10. Fachri Alhayani.Pemain depan:1. Riki Dwi Saputro.2. Rendi Saputra.3. Ifrawadi.4. Novian Sahetapy.5. Abanda."Namun, jumlah ini masih akan bertambah. Sebab, rencananya kita akan mendatangkan dua pemain asing untuk menghadapi Piala Presiden 2018 ini," ucap coach Jafri Sastra saat dihubungi GoRiau.com, Rabu (17/1/2018).Ajang Piala Presiden 2018 yang akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali ini akan menjadi bagian dari persiapan pra-musim bagi PSPS Riau jelang bergulirnya Liga 2 Indonesia 2018 mendatang.***

wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/